IHSG Dibuka Melemah 0,24% Setelah Tiga Hari Pesta Pora
Jakarta, CNBC Indonesia– Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan Rabu (24/5/23) dibuka melemah tipis 0,02% menjadi 6735,24. Hari ini, pelaku pasar Indonesia terus mencermati perkembangan negosiasi plafon utang pemerintah Amerika Serikat (AS) yang belum ada solusi. Pada pukul 09.03,…
Read more